Penanaman ensiklopedi hukum islam dilihat dari cakupan materi yang terkait dengan disiplin ilmu ini masih jauh dari lengkap. Tetapi dilihat dari esensi dan persoalan pokok, ensiklopedi huku islam ini mencoba untuk menuliskannya dalam bentuk uraian entri yang disusun secara alfabetis. Hukum islam disini diartikan secara luas yang mencakup syariat dan fikih. kedua bidang tersebut menjadi perhatia…