Text
Cat Street 2
Suatu hari, Keiko diajak seorang laki - laki misterius untuk mengunjungi sekolah bebas El Liston. Keito yang tak punya tempat akhirnya mulai datang ke sekolah itu disana dia bertemu dengan Rei, mantan pemain sepak bola, Kouichi, anak jenius ber IQ 200 dan memuji gadis yang berdandan ala Gohic dan Lolita. Hubungannya dengan mereka membuat Keito mulai membuka hati sedikit demi sedikit.
Tidak tersedia versi lain