Text
Prediksi Ampuh UN SMA - IPS
" panduan yang tepat akan membawamu ke tempat yang kamu inginkan." Pepatah ini berlaku juga buat kamu yang akan menghadapi ujian nasional. Buku panduan yang tepat akan memberikan hasil lebih maksimal dalam menghadapi Ujian Nasional.
Buku ini hadir untuk memenuhi kebutuhan kamu akan buku panduan yang baik. sebab, buku ini menyajikan beragam soal ujian nasional dari tahun - tahun terdahulu sebagai sarana latihan kamu. selaiin itu, buku ini juga dilengkapi dengan prediksi dan TRY Out ampuh Ujian Nasional yang dibua berdasarkan standar kompetensi kelulusan.
Tidak tersedia versi lain